Peran Pemuda dalam Isu-Isu Kedokteran di Era Digital

Pada 1 September 2020 kemarin, saya dan Daffa (Creative Officer Vascular Science Club) mengadakan IG Live dengan topik yang cukup berbeda dengan biasanya. Kali ini, kami membahas soal pentingya bersikap kritis pada pemuda.Topik ini didasari oleh semakin banyaknya isu-isu kedokteran yang terangkat di masyarakat sejak munculnya pandemi Covid-19. Hal tersebut m ...

Pentingnya Spesialisasi Dini bagi Mahasiswa Kedokteran

Menurut pengamatan saya setelah menjalani berbagai proses akademis pendidikan dokter, mahasiswa kedokteran dapat dikategorikan menjadi dua, yaitu yang sudah tahu minatnya dan yang belum.Saya mempunyai seorang kenalan, sebut saja AA. Sejak kuliah, di sangat menekuni dunia fotografi. Sejak semester 1, AA bergabung dengan lembaga pers mahasiswa di fakultas kami ...

Berita Duka per Juli 2020

Innalillahi wa inna illahi rojiun.Per Juli 2020, kita kembali kehilangan pahlawan-pahlawan medis yang telah bekerja di garda depan penanganan dunia kesehatan Indonesia. Berikut adalah daftar para almarhum/ah menurut IDI (Ikatan Dokter Indonesia):1. dr. Deny Dwi Yuniarto, Sampang2. dr. H. Dibyo Hardianto, Bangkalan3. dr. Gatot Prasmono, Sidoarjo4. dr. Soekarn ...